Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2019

Filosofi Burung Garuda

FILOSOFI BURUNG GARUDA Lambang burung garuda  merupakan symbol/ lambang Negara Indonesia, yakni Garuda        pancasila. Semboyannya adalah Bhinneka Tunggal Ika (Berbeda-beda tetapi tetap satu jua). Lambang negara Indonesia ini berbentuk burung Garuda dengan kepala menghadap kanan, dan memiliki perisai berbentuk jantung dan menggantung rantai pada leher Garuda. Semboyan Bhinneka Tunggal Ika tertulis di atas pita yang dicengkeram burung Garuda. Sultan Hamid II lah yang menciptakan Lambang ini, dan disempurnakan oleh Bung Karno. Lalu diresmikan sebagai lambang negara pertama pada tanggal 11-Februari-1950 saat Sidang Kabinet Republik Indonesia Serikat, yang diatur dalam Peraturan Pemerintah No. 43/1958. Berikut ini akan dibahas lebih dalam mengenai  Lambang burung garuda  dan juga maknanya. GARUDA Garuda Pancasila adalah burung terkenal lewat metologi kuno dalam sejarah nusantara (Indonesia), yakni tunggangan Dewa Wishnu berbentuk burung elang rajawali. Garuda dipakai untu